16 September 2022 | Tim Media UISI

Aplikasi Kalman Filter untuk Memprediksi Jumlah Penderita Tuberkulosis di Indonesia

Tuberkulosis atau yang sering disebut TBC merupakan suatu penyakit infeksi pada saluran pernafasan yang disebabkan oleh bakteri Mycrobacterium tuberculosis. Untuk melihat penyebaran penyakit tuberkulosis 5 tahun kedepan,

Ngatini1*, Devi Indriyani2
1,2Informatika, Universitas Internasional Semen Indonesia, Jl. Veteran Kompleks PT. Semen Indonesia (persero) Tbk.
*Corresponding author: ngatini@uisi.ac.id

 

Abstrak

Tuberkulosis atau yang sering disebut TBC merupakan suatu penyakit infeksi pada saluran pernafasan yang disebabkan oleh bakteri Mycrobacterium tuberculosis. Untuk melihat penyebaran penyakit tuberkulosis 5 tahun kedepan, maka diperlukan perhitungan untuk memprediksi jumlah penderita tuberkulosis di tahun berikutnya. Dalam menyelesaikan permasalahan tersebut, salah satu metode yang tepat untuk memprediksi jumlah penderita tuberkulosis di Indonesia adalah Kalman Filter. Kalman Filter merupakan algoritma yang digunakan untuk mengestimasi variabel keadaan pada sistem Linear. Tahapan dari proses Kalman Filter yaitu inisialisasi variabel, tahap prediksi (Time Update), dan tahap koreksi (measurement update). Untuk melihat tingkat kesalahan Error dari hasil prediksi, maka digunakan perhitungan Mean Absolute Percentage Error (MAPE).


Kata-kata kunci: Kalman Filter; Tuberkulosis; TBC; MAPE

 

Full Paper: Download Full Paper

Plagiarism Check: Download Check Plagiarism

Peer Review: Download Peer Review

Artikel Terkait