Berita
-
Mahasiswa UISI Sabet Dua Penghargaan di GPBL di Thailand
Berbagai prestasi tak henti diraih oleh mahasiswa UISI. Kali ini dua penghargaan berhasil diraih oleh tiga dari enam mahasiswa UISI yang mengikuti ajang Global Project Based Learning (GPBL) 2017 di Thailand.
-
Belajar Bisnis Internasional Bersama Praktisi Australia
Selasa (25/4) di Aula Gedung 2 kampus UISI, mahasiswa program studi manajemen semester enam kedatangan dosen tamu dari Australia yakni Mr. Mark E. Shipman.
-
Sharing Serunya ke Luar Negeri di Acara Journey of International Experience
Bisa pergi ke luar negeri mungkin menjadi mimpi sebagian besar orang. Melihat sisi lain dunia dan mengalami secara langsung bagaimana perbedaan budaya di setiap negara merupakan hal yang menyenagkan.
-
Bermodal Kamera HP, Sulap Makanan Jadi Benda Hidup
Memperkenalkan dunia fotografi ke siswa/siswi se Jawa Timur, Departemen Desain Komunikasi Visual (DKV) menghadirkan workshop DIY LIGHT BOX dengan konsep “Like a Pro With Low Budget Photography”. Bertempat di Gedung Wisma Achmad Yani (15/3), para peserta
-
Perkuat Kolaborasi "ABG" melalui Logistics and Transportation Forum Series
Dengan adanya kolaborasi antar Academics, Business and Government (ABG), diharapkan mampu menghasilkan kebijakan-kebijakan dan analisis, kelak bisa memberikan rekomendasi yang sesuai kapasitas.
-
6 Mahasiswa UISI Kunjungi Pabrik Terbesar di Thailand
UISI kembali Memberangkatkan 6 mahasiswa untuk mengikuti program internasional. Kali ini mahasiswa yang berasal dari 3 angkatan yaitu 2013, 2014, dan 2015 harus mengikuti acara global Project Based on Learning (gPBL) selama 10 hari di Suranaree University
-
Magang Mahasiswa FTIK di ICT PT. Semen Indonesia Tbk
Magang Mahasiswa Teknik Infomatika dan Sistem Informasi di PT. Semen Indonesia Tbk.
-
Belajar Teknologi dari Senior Vice President PT. Semen Indonesia
Di masa depan, proses manual akan disulap menjadi proses otomatis. Departemen Sistem Informasi siap menguasai masa depan.
-
BEM UISI, Kawal Pergerakan Di Awal Periode
Memasuki tahun ketiga Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) UISI yang akan memulai pergerakannya di awal periode, kini harus melaksanakan moment yang dinanti-nanti oleh seluruh Keluarga Mahasiswa (KM) UISI.
-
Kampus C UISI Menjadi Destinasi Field Trip Edukatif
Kampus C UISI menjadi salah satu destinasi field trip yang diminati dalam sektor pendidikan.