Semua Kategori
-
Kembangkan Public Speaking Melalui Stand Up Comedy
Management Week 2019 memberikan ruang bagi mahasiswa, terutama mahasiswa UISI untuk mengembangkan bakat dan kemampuan public speaking melalui kompetisi Stand Up Comedy.
-
Aksi Nyata Mahasiswa UISI dalam Memperingati Hari Bumi Sedunia
Tepat tanggal 22 april 2019 telah diperingati oleh seluruh dunia sebagai hari bumi. Mahasiswa Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI) bersama aktivis kampus memperingati hari bumi di Kampus B dengan menyelanggarakan berbagai kegiatan.
-
Management Week 2019 Hadirkan Sosok Inspiratif dari Kementerian Keuangan Republik Indonesia
Acara Management Week 2019 di hari ketiga dihadiri oleh Pradina Anugrahaeni yang merupakan Policy Analyst of Ministry of Finance & LPDP awardee
-
Belajar Ngelapak Sukses Bersama Tim Bukalapak
Salah satu workshop dalam Management Week yang dipandu secara langsung oleh tim Bukalapak.
-
Gelar Management Week 2019, Departemen Manajemen Hadirkan Sosok Dibalik Suksesnya Bisnis Startup
Management Week 2019 dihadiri oleh praktisi ternama dalam satu panggung yang bertujuan untuk meningkatkan skill entrepreneurship dan intrapreneurship pada generasi millenials.
-
HIMATEKK Sukses Selenggarakan Hysys Training 2.0
Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia menyelenggarakan pelatihan bertajuk, Hysys Training 2.0.
-
UISI Regional Championship 2019, Kembangkan Bakat Gamers Melalui E-Sports
Dinanti penggemar E-Sport, UKM E-Sports UISI hadirkan UISI REGIONAL CHAMPIONSHIP (URC) 2019 sebagai wadah untuk para penggemar game online di wilayah Regional Jawa Timur
-
Empat Perusahaan Besar Berbagi Tips Seputar Dunia Kerja di Workshop Karir 2019
Workshop Karir 2019 dengan tema "Persiapkan Karir Untuk Generasi UISI SIAP" hadirkan pemateri dari empat perusahaan BUMN dan anak usahanya
-
UISI Juara 3 KDMI 2019 Regional III Wilayah VII
Tim Universitas Internasional Semen Indonesia meraih prestasi dalam ajang Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia 2019 Regional III Wilayah VII Jawa Timur
-
Limbah Sorgum Menghantarkan Keberhasilan pada Ajang Internasional
Mahasiswa Teknik Kimia berhasil meraih peringkat 5 dan runner up video favorit dalam ajang I – Challenge 2019 dengan ide pemanfaatan limbah dari sorgum berbasis superabsorbent aerogels.